PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI TV KABEL (STUDI KASUS: PT. INDRAGIRI VISION TERPADU)

M.Rifqi Aufa Abdika, Zainal Mukmin, Abdullah Abdullah

Abstract


PT. Indragiri Vision Terpadu adalah salah satu usaha yang bergerak dalam media penyiaran hiburan televisi di Tembilahan. Berawal dari delapan belas (18) kelompok usaha TV kabel yang ada di Kabupaten Indragiri Hilir mengikatkan diri untuk membentuk badan usaha yang lebih besar. Namum dikarenakan sistem informasi pada usaha penyiaran TV kabel ini masih menggunakan cara tradisional dimana data pelanggan, tagihan bulanan langsung di catat kedalam buku induk sehingga terdapat beberapa permasalahan dalam bagian administrasi seperti kesulitan dalam memperoleh laporan tentang pelanggan, kesulitan dalam memperoleh tagihan pelanggan, dan kesulitan dalam memperoleh laporan uang masuk diantaranya harian, bulanan, dan tahunan. Tujuan dari penelitian ini adalah membantu mempermudah administrasi pada PT. Indragiri Vision Terpadu dengan pengembangan sistem informasi TV Kabel secara terkomputerisasi. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem adalah metode Sistem Development Life Cycle (SDLC) dan metode pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan studi literatur. Adapun metode pengujian yang digunakan adalah Blackbok dan Whitebox. Sistem ini dapat membantu meningkatkan kinerja pegawai dalam pelayanan pelanggan serta menghasilkan suatu keputusan yang berkualitas.


Full Text:

PDF

References


Abdul Kadir. (2002). Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta.

Al-Bahra. (2005). Analisa Dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Andri Kristanto. (2008). Perancangan Sistem Informasi Dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Asti Herlina. (2014). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Administrasi Data Pribadi Dan Nilai Mahasiswa Di Perguruan Tinggi. Jurnal Informatika.

Condro Laksono. (2014). Analisa Website KPU Provinsi Jawa Tengah Dengan Metode PIECES. Jurnal Universitas Dian.

Eka Wida Fridayanti. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan ATK Berbasis Internet. Jurnal Khatulistiwa Informatika.

Hanif Al Fatta. (2007). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.

Haris Saputro. (2012). MySQL. Modul Pembelajaran Praktik.

I Putu Agus Eka. (2014). Sistem Informasi Dan Implementasinya. Bandung: Informatika.

M. Fathoni. (2010). Pengantar Analisa Perancangan “Sistem”. Jurnal Saintikom.

M. Sidi Mustaqbal. (2015). Pengujian Aplikasi Menggunakan Balack Box Testing Boundari Value Analysis. Jitter.

Muh. Ridwan Makarma. (2009). TV Kabel Dan Pola Pendidikan Anak Di Lombok Timur. Jurnal Edukatio.




DOI: https://doi.org/10.32520/stmsi.v8i1.436

Article Metrics

Abstract view : 1024 times
PDF - 238 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
https://journals.zetech.ac.ke/scatter-hitam/https://silasa.sarolangunkab.go.id/swal/https://sipirus.sukabumikab.go.id/storage/uploads/-/sthai/https://sipirus.sukabumikab.go.id/storage/uploads/-/stoto/https://alwasilahlilhasanah.ac.id/starlight-princess-1000/https://www.remap.ugto.mx/pages/slot-luar-negeri-winrate-tertinggi/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/storage/sgacor/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/public/images/qrcode/slot-dana/https://siipbang.katingankab.go.id/storage_old/maxwin/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/public/img/cover/10k/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/storage/app/https://waper.serdangbedagaikab.go.id/storage/idn/